cara mengendalikan penyakit kresek


www.yuk-kitatani.blogspot.co.id

Penyakit Hawar daun bakteri (HDB) yang lebih dikenal dengan penyakit kresek adalah salah satu penyakit yang menyerang tanaman padi pada awal masa pertumbuhan hingga tanaman tumbuh dewasa. penyakit ini menginfeksi tanaman pada daun melalui luka daun atau melalui stomata dan merusak klorofil  hingga menyebabkan menurunnya kemampuan tanaman berfotosintesis. penyebab dari penyakit ini adalah bakteri Xanthomonas oryzae pv. oryzae (Xoo).

Dewi padi




www.yuk-kitatani.blogspot.co.id
Tarian yang menggambarkan tokoh Dewi Sri
Tanaman padi yang merupakan bahan makanan pokok bangsa Indonesia , terkait keberadaannya tak bisa di lepaskan dari legenda yang diceritakan secara turun temurun oleh masyarakat indonesia. legenda di maksud adalah” legenda Dewi sri”. cerita rakyat dari tanah pasundan yang mengisahkan sosok dewi kahyangan bernama Dewi pohaci sanghyang sri atau dewi sri yang di percaya oleh masyarakat petani sebagai Dewi padi.

hama walang sangit dan cara pengendaliannya


www.yuk-kitatani.blogspot.co.id
Hama walang sangit (Leptocorisa oratorius) adalah salah satu hama yang patut kita waspadai, hama yang menyerang tanaman padi ketika padi berumur 45 sampai 65 yaitu pada saat padi berbunga atau serangan hebat terjadi pada saat padi sedang masak susu.

gulma teki



www.yuk-kitatani.blogspot.co.id
Fimbristylis miliacea (L.) Vahl
Gulma yang memiliki daya tahan luar biasa terhadap pengendalian mekanis, karena memiliki umbi batang di dalam tanah yang mampu bertahan berbulan – bulan ini adalah gulma Teki.

tanaman padi dan cara budidayanya


www.yuk-kitatani.blogspot.co.id
Tanaman padi adalah tanaman pangan penghasil beras yang merupakan bahan makanan pokok yang sangat di butuhkan oleh manusia.